Loading your location

Lucknow Central

Lucknow Central

DirectorRanjit Tiwari

CastsFarhan Akhtar, Diana Penty, Ronit Roy

Duration135 minutes

RatingD (Dewasa)

GenreDRAMA

Trailer & Sinopsis

Kishen Mohan Girhotra adalah seorang pria muda yang sedari dulu bertempat tinggal di Moradabad, sebuah kota di Uttar Pradesh. Di suatu hari, Kishen ditangkap karena tuduhan pembunuhan dan membuatnya berakhir di penjara Lucknow Central, sambil menunggu putusan hukuman mati dari pengadilan Mahkamah Tinggi. Sementara itu, seorang pekerja NGO bernama Gayatri Kashyap diminta membentuk sebuah band dari para tahanan untuk sebuah kompetisi yang akan diadakan di penjara "Lucknow Central" pada tahun itu dan disinilah jalan Kishen dan dirinya mulai bersinggungan.Kishen berteman dengan 4 tahanan lainnya, yaitu Dikkat Ansari, Victor Chattopahdyay, Purushottam Pandit, Parminder Trehan dan meyakinkan mereka untuk bergabung dengan band tersebut. Cerita dari Lucknow Central menggambarkan perkembangan hidup Kishen di penjara dan bagaimana musik menjadi bagian yang penting tidak hanya dari perjalanan hidupnya tapi juga perjalanan band ini.

Tulis komentar, berikan review (rating) atau tambahkan foto nonton kamu

SIMILAR MOVIES

Karate Kid Legends
Sore: Istri dari Masa Depan
Perempuan Berkelamin Darah
Snow White

COMING SOON

F1
Psykopat (2024)
Siccin 7
The Bad Guys 2