Loading your location

Kalam Kalam Langit

Kalam Kalam Langit

Trailer & Sinopsis

Ditentang Ayahnya yang selalu mengingatkan agar tidak memperjualbelikan kalam kalam Illahi demi popularitas dan mendapatkan hadiah, Ja'far kecil justru menerima tawaran beasiswa dari sebuah pondok pesantren.
Ternyata perjalanan cita cita Ja'far sangat berat dan berliku, dengan keadaan keluarga yang sulit, ayah sakit sakitan, Ja'far terus semangat mengejar mimpinya.
Bagaimana Ja'far kecil hingga dewasa memperjuangkan cita-cita dan Cintanya, ditengah kehidupan pondok pesantren dengan beragam karakter penghuninya. Ternyata santri pun manusia, ada saja yang nyeleneh, tega menyuap demi popularitas dan menggapai tujuannya sebagai juara MTQ.
Penasaran bagaimana Ja'far akhirnya berhasil meraih cita-cita, meskipun harus kehilangan muslimah yang di cintainya? Dan siapakan muslimah beruntung yang berhasil mendapatkan cinta Ja'far?

Tulis komentar, berikan review (rating) atau tambahkan foto nonton kamu

SIMILAR MOVIES

Tuhan Benarkah Kau Mendengarku?
BAMBI: A TALE OF LIFE IN THE WOODS
Song Sung Blue
Suka Duka Tawa

COMING SOON

The Testament of Ann Lee
Na Willa
IF I HAD LEGS I`D KICK YOU
PAW Patrol: The Dino Movie